Power Point Soal Tema 8 Kelas 5 SD Subtema 2 Perubahan Lingkungan
LATIHAN SOAL TEMATIK KURIKULUM 2013 DALAM BENTUK POWER POINT
Keterangan Soal :
Kelas = 5 (Lima)
Tema = 8 (Delapan) Lingkungan Sahabat Kita
Subtema = 2 (Dua) Perubahan Lingkungan
Jumlah soal pilihan ganda = 25
Jumlah soal isian singkat = 10
Jumlah soal uraian = 5
Di dalam PPT tersebut banyak tombol yang memiliki fungsi yang bisa memudahkan bapak/ibu berpindah slide ke slide yang dikehendaki. Petunjuknya ada pada foto di bawah ini :
Pratinjau Slide Power Point :
Slide Judul atau keterangan soal.
Contoh soal nomor 1 :
Hutan sangat penting dalam menjaga ketersedian air tanah, antara lain karena ….
a. Akar-akar pohon mampu mengikat air ketika hujan
b. Daun pohon mampu mengurangi proses respirasi
c. Batang pohon mampu mencegah pemanasan air
d. Hutan mempunyai letak yang jauh dari laut
Contoh soal nomor 2 :
Salah satu kegiatan manusia yang bisa merusak hutan adalah ….
a. Mendirikan cagar alam
b. Memburu hewan di hutan
c. Melakukan pembakaran untuk membuka lahan
d. Mengadakan penelitian di hutan
Contoh soal nomor 24 :
Tarian-tarian yang dimiliki setiap daerah di Indonesia menggambarkan …..
a. Impian daerah tersebut
b. Tradisi dan Tata kehidupan daerah tersebut
c. Mitos yang beredar di masyarakat
d. Tradisi daerah lain yang dilihat
Contoh soal nomor 25 :
Perbedaan adat-istiadat dari setiap daerah perlu kita sikapi dengan ….
a. Acuh
b. Saling menghargai
c. Saling membandingkan
d. Saling sinis
Adapun latihan soal dalam bentuk PPT ini bisa anda download di :
Download Power Point Soal Tema 8 Kelas 5 SD Subtema 2 Perubahan Lingkungan
Jika anda ingin melihat soalnya secara lengkap, mendownload soal dalam bentuk PDF atau mengerjakan soal tersebut secara online, anda bisa mengaksesnya melalui link di bawah ini :
Soal Tema 8 Kelas 5 SD Subtema 2 Perubahan Lingkungan dan Kunci Jawaban
Soal Online Tema 8 Kelas 5 SD Subtema 2 Perubahan Lingkungan Langsung Ada Nilainya
Semoga latihan soal bentuk Power point ini bisa bermanfaat bagi bapak/ibu semua. Apabila ada kesalahan soal, kunci jawaban, slide power point yang kurang tepat, link download error. Anda bisa memberikan komentar di bawah. Terima kasih.